Pengelolaan air tanah mirip dengan pengelolaan keuangan. Ada pemasukan dan pengeluaran. Keduanya harus seimbang. Pengeluaran jangan sampai lebih besar dari pemasukan. Indikasi kesuksesan pengelolaan keuangan adalah seluruh pengeluaran dapat dipenuhi dan tetap bisa menabung. Pengelolaan air tanah juga sama. Pengambilan air jangan sampai melebihi jumlah air yang meresap ke dalam akuifer. Penjelasannya ada dalam podcast ini.
For further actions, you may consider blocking this person and/or reporting abuse
Top comments (0)