Buat Spreadsheet
- Masuk web google drive
- Bila belum login, login terlebih dahulu
- Selesai login, akan diarahkan ke halaman google drive
- Klik tombol + Baru di kanan atas drive
- Pilih Google Spreadsheet, kemudian klik icon >, pilih Spreadsheet kosong
- Sekarang sudah masuk halaman spreadsheet
Memulai Pembuatan Spreadsheet
- Double click pada kata Untitled spreadsheet, isiskan nama sesuai kebutuan, contoh Spreadsheet
- Sebagai contoh studi kasus, dalam artikel ini akan membuat spreadsheet Daftar Nilai Siswa Kelas 7B SMP Negeri 1 Kelas S
- Isikan dengan data berikut
Merubah Ukuran Font
- Block font yang ingin diubah ukuranya
- Klik icon yang ada di bawah menu Bantuan, atur sesuai kebutuhan, contoh merubah judul spreadsheet
Top comments (0)